Pakaian Sipil Resmi (PSR)


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

Pakaian Sipil Lengkap Pasal 15 (1) Pakaian sipil lengkap sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 huruf c dipakai pada upacara resmi kenegaraan atau bepergian resmi ke luar negeri. (2) Pakaian sipil lengkap sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas: a. pakaian sipil lengkap pria: 1. jas berwarna gelap; 2. celana panjang berwarna sama; dan 3.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

Sedangkan untuk pakaian pada Acara Resmi selain jenis pakaian di atas, juga dapat berupa pakaian sipil harian (PSH) atau seragam resmi. Menurut Perpres ini, PSL untuk laki-laki berupa: jas berwarna gelap, kemeja lengan panjang putih, celana panjang yang berwarna sama dengan jas, dasi dan sepatu hitam. Sementara PSL untuk perempuan berupa: jas.


Populer 21+ Pakaian Sipil Lengkap

Berikut Model Pakaian Sipil Lengkap (PSL) PNS/ASN berdasarkan Lampiran Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2020 tentang Pakaian Dinas Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah. 1. Pakaian Sipil Lengkap Pria. Keterangan: a. Dasi.


Contoh Pakaian Sipil Lengkap Pemasangan Atribut (Tanda Pengenal) Siaga di Seragam / Contoh

Pakaian yang digunakan pada upacara bukan upacara bendera dalam acara resmi, menurut perpres ini terdiri atas PSL, pakaian dinas, pakaian kebesaran, pakaian nasional, pakaian sipil harian atau seragam resmi, dan atau pakaian lainnya yang telah ditentukan. "PSL sebagaimana dimaksud juga dapat digunakan untuk kunjungan kenegaraan, kunjungan.


Pakaian Sipil Resmi (PSR)

Tanpa Merek PAKAIAN SIPIL RESMI. 2822897002-2D7-006651340.. Track suit, ski suit, pakaian renang dan pakaian lainnya, rajutan atau kaitan ytdl: Kelompok Komoditas Produk: 2822897: Pakaian lainnya rajutan: Komoditas Produk: 2822897002: Pakaian lainnya rajutan dari wol: Tutup.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

PSL; b. pakaian dinas; c. pakaian kebesaran; d. pakaian nasional; e. pakaian sipil harian atau seragam resmi; dan/atau f. pakaian lainnya yang telah ditentukan. "PSL sebagaimana dimaksud juga dapat digunakan untuk kunjungan kenegaraan, kunjungan resmi, kunjungan kerja, kunjungan pribadi, dan perjalanan transit ke luar negeri," bunyi Pasal 9.


Pakaian Sipil Harian (PSH)

Tanpa Merek PSR (PAKAIAN SIPIL RESMI) 2825002004-S00-002491854. CV. ANUGRAH REJEKI Katalog Lokal Seragam Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Stok Produk : Hubungi Penyedia Pilih Lokasi untuk melihat.


Pakaian Sipil Resmi (PSR)

Tata pakaian upacara bendera sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 huruf d dalam Acara Kenegaraan atau Acara Resmi disesuaikan menurut Jenis acara. (2) Dalam Acara Kenegaraan digunakan pakaian sipil lengkap, pakaian dinas, pakaian kebesaran, atau pakaian nasional yang berlaku sesuai dengan jabatannya atau kedudukannya dalam masyarakat.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

Pakaian Sipil Lengkap. Pakaian Sipil Lengkap - Pakaian merupakan hal primer bagi seluruh manusia, pakaian dapat digunakan sebagai pelindung diri dari panas, dingin, debu, sinar matahari, dan lain sebagainya. Namun untuk acara kenegaraan maupun acara resmi pakaian harus diatur agar terlihat kompak, serasi, dan sopan apalagi dihadiri oleh Presiden, wakil presiden, pejabat negara maupun pejabat.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

"Jenis pakaian lain yang dapat digunakan dalam Acara Kenegaraan atau Acara Resmi yaitu Pakaian Sipil Nasional (PSN), berupa: jas beskap tertutup dan memakai saku, celana panjang berwarna sama dengan jas, sarung fantasi, dan peci nasional," bunyi Pasal 5 Perpres ini. Pakaian PSL Untuk Kunjungan Kenegaraan


Pakaian Sipil Lengkap (PSL) Jas Formal Lengkap Pria

Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) tentang Pakaian Dinas Aparatur Sipil Negara Di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri Dan Pemerintah Daerah. ABSTRAK: CATATAN: Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) ini mulai berlaku pada tanggal 16 Maret 2020. Tutup. TENTANG DATABASE PERATURAN.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi Terbaru

7. PAKAIAN DINAS HARIAN I ATAU PAKAIAN SIPIL RESMI (PSR) UNTUK LAKI-LAKI NO GAMBAR BENTUK, WARNA DAN KELENGKAPAN ATRIBUT PENGGUNAAN KETERANGAN 7. 1. Tutup Kepala a. Tanpa tutup kepala. 2. Tutup Badan a. K emeja lengan panjang warna biru muda. b. K emeja belahan depan polos dengan lima kancing dan satu saku bobok bagian kiri atas.


Pakaian Sipil Resmi (PSR)

Kenegaraan dan Acara Resmi yaitu Pakaian Sipil Nasional (PSN) berupa jas beskap tertutup dan memakai saku, celana panjang berwarna sama dengan jas, sarung fantasi, dan peci nasional. BAB IV PAKAIAN PADA ACARA KENEGARAAN DAN ACARA RESMI Pasal 6 (1) Pakaian yang digunakan pada upacara bendera dalam Acara Kenegaraan terdiri atas: a. PSL;


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi cari

Arti 'pakaian sipil lengkap psl' di KBBI adalah pakaian khusus bagi pegawai, karyawan, dipakai pada acara resmi (berjas dan berdasi bagi laki-laki). Inilah rangkuman definisi pakaian sipil lengkap psl berdasarkan Kamus Bahasa Indonesia dan berbagai referensi lainnya.


Contoh Gambar Pakaian Sipil Resmi

Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti dari Pakaian Sipil Lengkap (PSL) adalah pakaian yang khusus bagi pegawai, karyawan, dipakai pada acara resmi (berjas dan berdasi bagi laki-laki).Sedangkan berdasarkan buku Manajemen Perkantoran Profesional karya Wildan Zulkarnain dan Raden Bambang Sumarsono (2015:110), Pakaian Sipil Lengkap merupakan pakaian yang digunakan untuk acara resmi.


Aturan Tata Pakaian Sipil Lengkap oleh Pemerintah

Pakaian dinas harian dengan bahan dasar yang sama memiliki harga satuan Rp 2,7 juta. Sementara itu, pakaian sipil resmi yang juga berbahan dasar kain wol dipatok seharga Rp 3,63 juta per setelnya. Terakhir, pakaian adat resmi khas daerah Betawi dipatok dengan harga satuan Rp 3,63 juta. Pakaian adat ini juga berbahan dasar kain wol.

Scroll to Top