Wisata Hutan Kertas Karawang yang Fenomenal!


Hutan Kertas Karawang, Rilekskan Pikiran dekat Jalan Tol

Anda mungkin berpikir Karawang hanyalah kota industri yang monoton tanpa tempat wisata yang menarik. Namun, nyatanya kawasan industri ini memiliki banyak tempat wisata Instagramable di Karawang. Salah satunya yaitu Hutan Kertas! Wisata alam yang sudah beroperasi sejak 2017 ini menghadirkan panorama alam yang indah.


Wisata Hutan Kertas Karawang yang Fenomenal!

Terletak di Kampung Gintung, Desa Kutamekar, Karawang, Jawa Barat, persis di sisi pintu keluar Tol Karawang Timur 2, Hutan Kertas bermula dari kejelian para pemuda setempat menangkap potensi lahan Pindo Deli yang dihijaukan oleh tegakan eucalyptus dan acacia.


Hutan Kertas Karawang Mauzafiq

Hutan Kertas, Karawang. 695 likes ยท 406 were here. Wisata Alam Hutan Kertas


Wisata Karawang Hutan Kertas Tempat Wisata Indonesia

Walaupun berada persis dekat gerbang tol Karawang Timur 2, suasana di hutan kertas tetap terasa nyaman. Jadi, untuk kalian yang kebetulan sedang melintas jalur tol Jakarta-Cikampek, tidak ada salahnya untuk mampir dulu ke sini, beristirahat sambil bersantai, menikmati makan dan minuman di tengah keteduhan suasana 'Hutan Kertas', sebelum kembali.


Obyek wisata hutan kertas di tempat wisata karawang dibawah pohon yang asri WisataHits

Hutan Kertas Karawang: Menikmati Keindahan Tujuan Wisata yang Unik dan Menarik Hutan Kertas Karawang adalah salah satu destinasi wisata yang unik dan menarik di Indonesia. Lokasi ini terletak di Kabupaten Karawang, Jawa Barat, dan menawarkan pengalaman yang berbeda dari tujuan wisata lainnya.


Hutan Kertas Karawang, Rilekskan Pikiran dekat Jalan Tol

Jam Operasional Hutan Kertas Karawang. Setiap tempat wisata pasti memiliki jam operasionalnya masing-masing, termasuk Hutan Kertas. Nah untuk kamu yang mau berkunjung ke tempat ini catat jadwalnya operasional berikut: Senin - Kamis: 08.00 - 23.00 WIB: Jumat: 08.00 - 00.00 WIB:


Hutan Kertas, Destinasi Wisata Alam di Karawang Sinar Mas

Pintu Masuk Hutan Kertas Karawang di Malam Hari (Foto: IG @hutankertas) Tempat ini dinamakan 'Hutan Kertas' karena kawasan tersebut ditanami pohon Eukaliptus, bahan baku untuk produksi kertas. Kawasan hutan kertas itu sendiri dimiliki oleh PT Pindo Deli. Perusahaan telah melakukan penanaman pohon Eukaliptus sejak tahun 2004 silam, dengan.


Hutan Kertas jadi Satu Destinasi Wisata Pilihan di Karawang Pasundan Ekspres

Lokasi & Rute Hutan Kertas Karawang. Berlokasi di Kutamekar, Kecamatan Ciampel, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Hutan Kertas menjadi oase di tengah hiruk pikuk kawasan industri.Terkenal dengan keindahan alamnya, tempat wisata ini mudah dijangkau dan strategis. Jika Anda berada di Bekasi, perjalanan hanya memakan waktu sekitar 1 jam.


Hutan Kertas Karawang Mauzafiq

Lokasi & Jam Buka Hutan Kertas Karawang. Wisata hutan ini berlokasi di Kampung Gintung, Desa Kutamekar, Kecamatan Ciampel, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Buka setiap hari dari pukul 08.00 WIB hingga 23.00 WIB pada hari Minggu hingga Kamis, dan pukul 08.00 WIB sampai 01.00 WIB untuk hari Jumat hingga Sabtu.


Hutan Kertas Karawang Mauzafiq

Hutan Kertas Karawang - Seiring perkembangan zaman, berbagai obyek wisata mulai bermunculan. Lokasi rekreasi dapat memanfaatkan kekayaan alam secara alami maupun buatan. Tidak jarang tempat-tempat hits ini menjadi ikon suatu daerah. Contohnya di Karawang terdapat obyek wisata yang cukup terkenal, yakni wisata Hutan Kertas.


Hutan Kertas, Destinasi Wisata Alam di Karawang Sinar Mas

Hutan Kertas buka mulai pukul 08.00 hingga 23.00 Wib, Harga tiket Hutan Kertas Karawang untuk weekday hanya Rp 10.000,- sementara weekend Rp 15.000,- / orang. Semantara untuk Preweding mendapatkan harga khusus Rp 150.000 untuk lima orang. Destinasi Tiket Wisata. Kirimkan Ini lewat Email BlogThis!


Hutan Kertas, Spot Instagrammable di Karawang Timur KGV 3

Sekilas Tentang Hutan Kertas Karawang. Karawang memang dikenal sebagai kota Industri yang sangat pesat kemajuannya. Tidak banyak orang tahu kalau di kota ini ada sebuah destinasi seru yang sangat wajib untuk dikunjungi. Tempat tersebut dikenal dengan nama Hutan Kertas . Wisata alam ini sudah dibuka untuk umum sejak tahun 2017 lalu.


Wisata Asyik di Hutan Kertas Karawang

Hutan Kertas ini adalah pilihan terbaik bagi Teman Traveler yang ingin bersantai sejenak sambil menikmati panorama hutan hijau di pinggir tol. Apalagi bagi kalian yang sedang ada urusan bisnis atau terjebak kemacetan di sekitar Karawang. Menikmati suasana alam bakal ampuh untuk kembali memulihkan energi. Udara sekitar cukup segar.


HUTAN KERTAS KAMPUNG GINTUNG KARAWANG MENCATAT INDONESIA

Sekilas Awal Mula Tentang Obyek wisata Hutan Kertas Karawang. Pada tahun 2017, sekelompok anak mudamengambil inisiatif untuk mengubah wilayah tersebut menjadi tempat wisata.Tangan kreatif mereka telah berhasil "menyulap" hutan Eukaliptus di tempat yang semakin indah, rapi, bersih, dan bagus dibuat foto instagram.


Hutan Kertas Karawang Jelajahi Indonesia

Namun, siapa sangka bahwa tempat ini pun memiliki 5 fakta menarik yang wajib kamu ketahui. Simak faktanya berikut ini: 1. Lahannya merupakan milik perusahaan kertas setempat. Lahan Hutan Kertas itu bukanlah milik pemerintah Karawang, melainkan lahan milik sebuah perusahaan kertas yang terletak tidak jauh dari lokasi tersebut.


Hutan Kertas Karawang Mauzafiq

Hampir lima tahun berdiri, Hutan Kertas yang awalnya memunculkan geliat perekonomian di Kampung Gintung, Desa Kutamekar, Karawang, Jawa Barat, kini menghadirkan juga peran sosial, beserta kontribusi - meski belum lagi masif - dalam konservasi lingkungan. Mengandalkan tenaga warga sekitar, mereka kini berkekuatan sebanyak 13 orang pengelola dengan bantuan 25 orang pekerja harian, padahal di.

Scroll to Top